Ketua KPUD Banyuasin Berikan Himbauan Jelang Pilkada 2024
Banyuasin, – Dalam rangka menyongsong Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) yang akan digelar pada 27 November 2024 mendatang, Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Banyuasin, Aang Midharta, memberikan imbauan penting kepada masyarakat. Ia menekankan agar...
Selebgram Asli Banyuasin, Aricikhuy Ajak Masyarakat Sumsel Untuk Tetap Dukung Sriwijaya FC
PALEMBANG - Selebgram Aricikhuy mengajak masyarakat Sumatera Selatan untuk tetap mendukung Sriwijaya FC.
Hal itu diungkapkan Aricikhuy, usai doa bersama dengan anak Panti Asuhan An-Nisa di Jl Way Hitam No 1244 Palembang, Jumat (4/10) dengan...
Irjen Andry: Direktorat PPA dan TPPO Harus Diisi Polwan Mumpuni
Jakarta,- Staff Ahli Bidang Ideologi dan Konstitusi Kemenko Polhukam Irjen. Pol. Dr. Andry Wibowo menyampaikan beberapa hal yang harus dilakukan polwan dalam mencegah tindak pidana perdagangan orang (TPPO).
Menurutnya, Direktorat PPA dan TPPO adalah satu...
Penandatanganan Hibah Trase Jalan Poros Perambahan-Air Salek
Pangkalan Balai -- Penandatanganan Hibah Trase Jalan Poros Perambahan - Air Salek antara Pemerintah Kabupaten Banyuasin dengan PT. Agrindo Jaya digelar di Guest House Ruang Rapat Bupati Banyuasin, Senin (1/10/2024).
Hibah Trase ditandatangani oleh Sekretaris...
Prosesi Serah Terima Pataka ‘Atidhira Wira Bhakti’ Tandai Beralihnya Tampuk Kepemimpinan Polda Sumsel
PALEMBANG - Irjen Andi Rian R Djajadi Sik MH secara resmi telah memegang tongkat komando pimpinan Polda Sumsel setelah Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memimpin prosesi serah terima jabatan dimabes Polri pada Sabtu (28/9/2024).
Sebagai...
Sudah di Instruksikan, Namun Masih Ada Kantor Dinas Pemkab Banyuasin Tidak Pasang Bendera Setengah...
Banyuasin,- Pemerintah pusat melalui Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi mengimbau sejumlah instansi dan masyarakat untuk melakukan pengibaran bendera setengah tiang, hari ini Senin (30/9/2024).
Imbauan tersebur tertuang dalam Pedoman Peringatan Hari Kesaktian Pancasila 2024...
Tiba Di Palembang, Irjen Andi Rian R Djajadi Berharap Diterima Sebagai Warga Sumsel dan...
PALEMBANG - Kapolda Sumatera Selatan yang baru Irjen Andi Rian R Djajadi Sik MH beserta istri Nyonya Dewwy Andi Rian mendarat di bandara Sultan Mahmud Badaruddin II Palembang disambut pengalungan bunga oleh Waka BSSN...
Dukung Patroli Siber Polres Banyuasin, Divisi Hukum Asta Luncurkan Call Center Pelanggaran Pilkada
BANYUASIN - Divisi Hukum pasangan calon Bupati dan wakil bupati Banyuasin nomor urut 1 Askolani Jasi-Netta Indian, mendukung penuh giat patroli siber yang dilakukan Polres Banyuasin.
Dodi IK, Ketua Tim Divisi Hukum pasangan ASTA menyebut...
Bersama PUPR dan OPD Lainnya, Pj. Bupati Banyuasin M. Farid Tinjau Lokasi Bakal Pabrik...
Banyuasin II -- Bersama dengan jajaran Pemerintah Kabupaten Banyuasin, Penjabat (Pj) Bupati Banyuasin, Muhammad Farid, S. STP., M. Si meninjau langsung lokasi lahan bakal pabrik CCO yang berlokasi di Desa Muara Sungsang, Kecamatan Banyuasin...
Terkait Laporan Sejumlah Oknum RRB, Ini Penjelasan Askolani
Banyuasin - Calon Bupati Banyuasin Askolani mendatangi Sentra Penegakan Hukum Terpadu (Gakkumdu) Bawaslu Banyuasin, Rabu (25/09/2024). Guna memerikan keterangan terkait dugaan pelanggaran tidak pidana Pemilu dan pencemaran nama baik yang dilakukan oleh sejumlah oknum...
























